PEMBANGKITAN TEGANGAN IMPULS
I. TUJUAN PERCOBAAN
- Mampu menjelaskan cara pembangkitan tegangan tinggi
impuls dan pengukurannya
- Mampu menjelaskan fungsi
distribusi tegangan tembus sela elektroda
- Dapat memahami prinsip pelipat ganda Marx
II. TEORI
Dalam keadaan beroperasi, peralatan-peralatan elektrik
selain mampu dibebani tegangan kerjanya, juga harus memiliki ketahanan terhadap
pembebanan tegangan lebih impuls akibat sambaran petir maupun akibat proses
pengoperasian saklar daya. Penguasaan cara pembangkitan tegangan tinggi impuls
diperlukan, agar dapat dihasilkan bentuk tegangan yang mendekati kejadian
pembebanan transien yang terjadi di jaringan dan agar dapat dilakukan
penelitian dasar tentang tembus elektrik.
III. RANGKAIAN PERCOBAAN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar